Detail Cantuman
Text
IDENTIFIKASI KOLAGEN HASIL ISOLASI TULANG IKAN TUNA (Thunnus sp.)
Tidak ada salinan data
Telah dilakukan isolasi dan identifikasi kolagen limbah ikan tuna (Thunnus sp.).
Isolasi kolagen dilakukan dengan menggunakan metode ektraksi asam dengan pelarut
yang digunakan yaitu asam asetat. Hasil isolasi menunjukan kolagen yang diperoleh
berwujud serbuk berwana putih yang memiliki kemiripan dengan kolagen murni yang
digunakan sebagai pembanding dalam penelitian ini. Analisis gugus fungsi
menggunakan FTIR menunjukan adanya gugus fungsi spesifik kolagen yaitu amida A
pada bilangan gelombang 3257,77 cm-1, amida B pada bilangan gelombang 2829,57
cm-1, amida I pada bilangan gelombang 1645,28 cm-1, amida II pada bilangan
gelombang 1519,91 cm-1 dan amida III pada bilangan gelombang 1242,16 cm-1
dimana spektra yang dihasilkan memiliki kemiripan dengan spektra kolagen murni
sebagai pembanding sedangkan analisa berat molekul menggunakan SDS-PAGE
menunjukkan kolagen hasil isolasi memiliki dua komponen kolagen dengan berat
molekul masing-masing yaitu 114,87 kDa dan 97,81 kDa.
Kata kunci: Ikan tuna (Thunnus sp.), Isolasi, kolagen.
Isolasi kolagen dilakukan dengan menggunakan metode ektraksi asam dengan pelarut
yang digunakan yaitu asam asetat. Hasil isolasi menunjukan kolagen yang diperoleh
berwujud serbuk berwana putih yang memiliki kemiripan dengan kolagen murni yang
digunakan sebagai pembanding dalam penelitian ini. Analisis gugus fungsi
menggunakan FTIR menunjukan adanya gugus fungsi spesifik kolagen yaitu amida A
pada bilangan gelombang 3257,77 cm-1, amida B pada bilangan gelombang 2829,57
cm-1, amida I pada bilangan gelombang 1645,28 cm-1, amida II pada bilangan
gelombang 1519,91 cm-1 dan amida III pada bilangan gelombang 1242,16 cm-1
dimana spektra yang dihasilkan memiliki kemiripan dengan spektra kolagen murni
sebagai pembanding sedangkan analisa berat molekul menggunakan SDS-PAGE
menunjukkan kolagen hasil isolasi memiliki dua komponen kolagen dengan berat
molekul masing-masing yaitu 114,87 kDa dan 97,81 kDa.
Kata kunci: Ikan tuna (Thunnus sp.), Isolasi, kolagen.
Judul Seri | - |
No. Panggil | - |
Penerbit | Jurusan Kimia FMIPA Unpatti : Ambon., 2019 |
Deskripsi Fisik | - |
Bahasa | Indonesia |
ISBN/ISSN | - |
Klasifikasi | NONE |
Tipe Isi | - |
Tipe Media | - |
Tipe Pembawa | - |
Edisi | - |
Subyek | - |
Info Detil Spesifik | - |
Pernyataan Tanggungjawab | - |
Tidak tersedia versi lain